Penerimaan Mahasiswa Baru DIII FEB Unlam Tahun 2015

Posted by Ali wardhana Senin, 27 April 2015 0 komentar
Bagi kamu yang berminat melanjutkan jenjang studi, Program Diploma III Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Lambung Mangkurat memulai tahapan penerimaan mahasiswa baru 




PENERIMAAN MAHASISWA BARU 

PROGRAM DIPLOMA III  TAHUN AKADEMIK 2015/2016

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS 


PROGRAM STUDI:
Akuntansi (Akreditasi B)
Perpajakan (Akreditasi B)

Syarat Pendaftaran:
1. Lulusan SMU, SMK,Aliyah, Paket C
2. Fotocopy ijazah/STTB, 1 lembar dilegalisir
3. Fotocopy nilai ujian nasional, 1 lembar dilegalisir
4. Foto berwarna terbaru ukuran 4x6 1 lembar dan 3x4 1 lembar
5. Formulir pendaftaran Rp. 200.000
6. Bagi siswa (i) yang lulus rangking 1 s.d. 5 di kelasnya, dibebaskan Ujian tertulis dengan melampirkan keterangan dari sekolah bersangkutan

Tahapan Penerimaan 
1. Pendaftaran : 25 mei s.d. 24 Juli 2015
2. Ujian Tulis : 4 Agustus 2015
3. Pengumuman : 15 Agustus 2015
4. Pemeriksaan kesehatan/Tes NAFZA : 18-21 Agustus 2015
5. Daftar Ulang : 24-28 Agustus 2015

Bila sudah menjadi mahasiswa DIII
6. Program Persiapan Belajar (P2B) : 31 Agustus - 2 September
7. Perkuliahan dimulai: 7 Sepetember 2015

PROSPEK KERJA:
LULUSAN DIII FEB UNLAM TERSERAP DI BERBAGAI INSTANSI PEMERINTAHAN ATAU SWASTA HINGA JADI PENGUSAHA MANDIRI

SEKRETARIAT PENDAFTARAN:

>Gedung Rektorat Unlam Lantai 1

>Program Diploma III Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unlam
Jl. Brigjen H. Hasan Basry Banjarmasin
Phone (0511) 3301646, 3305116

Contact Person:
Ibu Novika: 082153017878
Pak Asrid  : 08125124634
Pak Ali      : 081251775031





TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Penerimaan Mahasiswa Baru DIII FEB Unlam Tahun 2015
Ditulis oleh Ali wardhana
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke http://d3febunlam.blogspot.com/2015/04/penerimaan-mahasiswa-baru-diii-feb.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.

0 komentar:

Posting Komentar

Sistem Informasi Perpustakaan

Sistem Informasi Wisuda

Sistem Informasi Kepegawaian

Sistem Informasi ULM Terintegrasi

Portal Akademik Mahasiswa

Comments

Informasi terkini support Online Shop Store - Original design by Bamz | Copyright of DIPLOMA III FEB UNLAM.

Kontak Kami

Program Diploma III Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Lambung Mangkurat Jl. Brigjen H. Hasan Basry Telp/Facs : 0511 3301646